Manfaat akar alang-alang yang baik untuk kesehatan 6 manfaat akar alang-alang untuk pengobatan.

Meskipun alang-alang sangat menggangu kepada para petani akan tetapi alang-alang ternyata mempunyai banyak manfaat buat kesehatan tubuh kita.
 Alang-alang sendiri merepakan tanaman sejenis rumput liar yang bisa tumbuh di mana saja.
Eitt tapi kalian tau gak sih manfaat apa saja yang terdapat pada akar alang-alang ini.
 Berikut 6 manfaat akar alang-alang.
   Mari kita simak penjelasannya berikut ini.

1. MENGOBATI ASMA
    
    Akar alang-alang ternyata cukup mampuh untuk meredakan gejala asma, akar alang-alang ini cukup efektif untuk mengobati penyakit asma dengan cara sebagai berikut ini.
Pertama sediakan 100 gram akar alang-alang yang sudah di cuci bersih lalu tambahkan 25 gram daun sirih merah atau hijau kemudian 25 gram kencur.
    Setelah itu rebus semua bahan tersebut pada 1 liter air tunggu sampai mendidih hingga air tersebut menyisakan setengah liter sajah kemudian saring air tersebut menggunakan penyaringan yang halus.
     Kemudian tambahkan 1 sendok makan madu murni dan juga 1 sendok air jeruk nipis, minum lah ramuan tersebut secara rutin dan teratur 1x sehari sebelum tidur.

2. MENGOBATI RADANG PARU-PARU

 Akar alang-alang juga mampuh membantu mencegah radang pada paru-paru anda.
  Caranya, ambil 500 gram akar alang-alang teus campur dengan 10 kuntung bunga melati, 5 lembar daun sembung lalu beri sedikit garam kira-kira setengah sendok teh yah. Rebus semua bahan tersebut menggunakan 3 gelas air sampai mendidih tunggu sampai menyusut hingga menyisakan 2 gelas saja.
   Kemudian saring air rebusan tersebut menggunakan saringan yang halus kemudian minum secara rutin 2x sehari untuk pagi dan juga sore hari.

3. MENGOBATI KENCING BERDARAH

  Ambil 10 gram rimpang alang-alang kemudian cuci bersih lalu di potong-potong menjadi beberapa bagian.
  Selanjutnya rebus menggunakan 2 gelas air hingga mendidih diamkan air sampai menyusut hingga tersisa setengahnya saja tunggu air rebusan tadi sampai dingin kemudian saring air rebusan tadi menggunakan saringan yang halus lalu minum lah air rebusan tadi secara rutin 2x dalam sehari.

4. MENGOBATI PANAS DALAM

  Akar alang-alang juga mampuh membantu mengobati panas dalam.
    Caranya, cuci rimpang alang-alang dengan bersih kemudian jemur rimpang alang-alang tadi sampai kering.
Selanjutnya tumbuk rimpang alang-alang yang sudah kering tadi sampai halus, kemudian seduh rimpang alang-alang yang sudah di haluskan tadi dengan segelas air panas tambahkan sedikit madu agar rasanya lebih segar dan minuman lah secara teratur untuk mengobati panas dalam.

5. MENGATASI MUNTAH DARAH

Akar alang-alang ini juga cukup ampuh untuk mengobati muntah darah.
     Ambil 50 gram akar alang-alang kemudian cuci sampai bersih lalu potong-potong menjadi beberapa bagian. Rebus akar alang-alang tadi sampai mendidih dengan 3 gelas air hingga tersisa 1 gelas saja lalu biarkan sampai dingin kemudian minum sampai habis.

6. MENGOBATI BATU GINJAL

  Seperti yang kita ketahui ginjal adalah salah satu organ yang sangat vital di tubuh maka dari itu kita harus menjaganya.
 Akar alang-alang ternyata cukup mampuh meleburkn dan juga membantu mencegah terjadinya batu ginjal.
Caranya, silahkan ambil 100 gram akar alang-alang cuci terlebih dahulu hingga bersih, kemudian sediakan daun meniran dan juga daun kumis kucing secukupnya saja kira-kira setengah kepal tangan kita yah.
Lalu rebus bahan-bahan tersebut menggunakan 5 gelas air sampai mendidih tunggu sampai airnya menyusut hingga menyisakan separuh nya saja, diamkan sampai dingin lalu saring air rebusan tadi menggunakan saringan yang halus habis itu barulah diminum 3x dalam sehari lakukan pengobatan ini sampai batu keluar melalui sekresi urin.

Nah itu dia sahabat 6 manfaat dan kegunaan akar alang-alang untuk kesehatan.
Semoga bermanfaat

Comments

Popular Posts